Pemerintah Kabupaten Aceh Barat Daya (Pemkab Abdya), mengusulkan kebutuhan CPNS tahun 2019 kepada Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) RI sebanyak 208 orang.
“Sedangkan jumlah yang disetujui Menpan RB sebanyak 138 orang,” kata Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Abdya, drh Hj Cut Hasnah Nur , Minggu (27/10/2019).
SK Menpan RB RI Nomor 708 Tahun 2019 tentang Penetapan Kebutuhan PNS lingkup Pemerintah Kabupaten Abdya. Rinciannya, 71 orang tenaga kependidikan (guru), 35 orang tenaga kesehatan dan 32 orang tenaga teknis lainnya.
BERIKUT FORMASI CPNS KABUPATEN ACEH BARAT DAYA TAHUN 2019
MAAF KALAU KURANG LENGKAP
0 comments:
Post a Comment